Monday, June 30, 2014

Tips Memilih Hard Disk External Terbaik Untuk Laptop dan PC

Bagi pengguna komputer media penyimpanan adalah hal yang sangat vital, media penyimpanan bermacam-macam bentuknya dari CD, USB flash Drive, harddisk internal komputer, dan banyak lagi.

Untuk pemilik data-data besar dan penting biasanya media penyimpanan yang paling populer adalah harddisk external karena selain kapasitasnya yang sangat besar juga sangat praktis dipakai karena mudah digunakan, sekali colok (plug), Anda akan langsung mendapatkan tambahan memori, tidak perlu membongkar kompartmen yang ada didalam desktop komputer.

Lantas apa saja yang perlu kita perhatikan saat akan membeli sebuah harddisk external? selama ini yang kita perhatikan hanyalah harga harddisk external tersebut, tetapi sebenarnya banyak faktor lain yang perlu diperhatikan pada sebuah harddisk external, berikut beberapa tips dan trik bagi Anda yang akan memilih dan akan beli harddisk external:

Perbedaan Orang Jepang, Korea, dan Cina Menurut Fisik dan Sifatnya

Kalian bingung gak cara membedakan orang jepang, korea dan cina? Sudah tahu kan kalau mereka berwajah oriental dengan ciri-ciri kulit putih dan mata sipit sangat sulit untuk membedakannya. Bagi kalian yang mau tahu cara membedakan orang Jepang, Korea atau Cina baca aja yuk artikel ini.

Tips Memilih Printer yang Bagus dan Berkualitas

Saya yakin anda tentu sudah familiar sekali dengan salah satu peripheral komputer yang satu ini, Printer. Tidak lengkap rasanya jika komputer desktop anda atau notebook/laptop anda tanpa dilengkapi dengan perangkat-perangkat komputer yang akan lebih memudahkan dan membantu anda untuk menyelesaikan pekerjaan dan tugas, dan salah satu peralatan komputer yang harus anda miliki adalah printer yang bagus dan awet.

Sunday, June 29, 2014

Perbedaan & Persamaan Drama Jepang dan Drama Korea





Zaman semakin berkembang dengan pesatnya, menciptakan sebuah arus deras perkembangan teknologi. Di bidang perfilman contohnya. Saat ini, tengah populer drama-drama yang terlahir dari negara-negara bagian timur Benua Asia seperti, Jepang dan Korea.

Mengenal Istilah Satuan TB, GB, MB, Mbps, KBps dan Kbps

Istilah Satuan TB, GB, Mbps, KBps dan Kbps terutama para pengguna teknologi informasi tentu sudah tidak asing lagi dengan istilah tersebut. Tapi tidak demikian dengan para Gaptek (gagap teknologi dalam bahasa gaulnya). Sekilas memang sama tetapi seperti penulisannya artinya pun berbeda. Dalam Posting kali ini admin akan sedikit menjelaskan perbedaanya, agar tidak lagi gaptek, salah persepsi atau mungkin tertipu oleh iklan yang berkaitan dengan hal tersebut.

Saturday, June 28, 2014

Tes Kepribadian lewat Golongan Darah - Apa Kata-nya Tentang Kamu

Apakah anda membaca Horoskop setiap hari? Jika dosis harian anda dari Mystic Meg membantu memberikan pandangan pada hari anda atau memungkinkan anda untuk berhasil dalam kepribadian anda berdasarkan 'zodiak' yang mengikuti konjunksi planet, pertimbangkan hal ini - jenis golongan darah anda mungkin melakukan hal yang sama...